Bruno Mars adalah penyanyi terkenal asal Amerika Serikat yang dikenal dengan sejumlah lagu hits, termasuk salah satunya yang populer, ‘Talking to The Moon’.
Bruno Mars juga dikenal luas sebagai seorang penyanyi, penulis lagu, produser rekaman, penari, dan multi-instrumentalis asal Amerika Serikat. Ia lahir dan tumbuh di Honolulu, Hawaii, sebelum akhirnya pindah ke Los Angeles pada tahun 2003 untuk mengejar karier musiknya.
Sebagai salah satu penyanyi solo pria terpopuler di dunia, Bruno Mars memikat hati banyak pendengar dengan alunan suara yang lembut dan melodi yang menghanyutkan. Lagu-lagunya, dengan tempo yang cenderung lambat, sering kali menggetarkan perasaan siapa pun yang mendengarnya.
I know you’re somewhere out there
Somewhere far away
I want you back, I want you back
My neighbors think I’m crazy
But they don’t understand
You’re all I had, you’re all I had
At night, when the stars light up my room
I sit by myself
Talking to the moon
Trying to get to you
In hopes you’re on the other side talking to me too
Or am I a fool who sits alone talking to the moon?
Oh-oh
I’m feeling like I’m famous, the talk of the town
They say I’ve gone mad
Yeah, I’ve gone mad
But they don’t know what I know
‘Cause when the sun goes down, someone’s talking back
Yeah, they’re talking back, oh
At night, when the stars light up my room
I sit by myself
Talking to the moon
Trying to get to you
In hopes you’re on the other side talking to me too
Or am I a fool who sits alone talking to the moon?
Ah-ah, ah-ah, ah-ah
Do you ever hear me calling?
(Ah-ah, ah-ah, ah-ah) oh-oh-oh, oh-oh-oh
‘Cause every night, I’m talking to the moon
Still trying to get to you
In hopes you’re on the other side talking to me too
Or am I a fool who sits alone talking to the moon?
Oh-oh
I know you’re somewhere out there
Somewhere far away
Salah satu lagu ikoniknya, Talking To The Moon, bercerita tentang rasa kesedihan dan frustasi setelah putus cinta. Dalam lagu tersebut, Bruno menggambarkan perasaan kehilangan seseorang yang sangat ia cintai dan tidak tahu harus berbuat apa lagi. Ia pun memilih untuk berbicara kepada bulan sebagai cara untuk mengungkapkan perasaan, karena tak ada orang lain yang bisa ia ajak berbicara. Melalui lagu ini, Bruno menyampaikan betapa besar keinginannya untuk kembali bersama sang wanita pujaan, meski hanya bisa menatap bulan sebagai penghubung hatinya.
Lagu "Somebody's Pleasure" yang dibawakan oleh Aziz Hendra telah menarik perhatian banyak pendengar, baik di…
Lagu "Aku Dah Lupa" yang dibawakan oleh Zia feat. Mikky tengah menjadi perbincangan hangat di…
Lagu "#KuSangatSuka" (2025) mengisahkan perasaan suka yang tumbuh di musim panas. Dalam video klipnya, cerita…
Setelah merilis single terbaru berjudul "#KuSangatSuka," grup idola JKT48 juga mengeluarkan lagu coupling yang berjudul…
Dalam rangka menyambut bulan Ramadan 2025, rapper Matter Mos berkolaborasi dengan musisi Teddy Adhitya untuk…
Armada adalah sebuah band asal Indonesia yang bermarkas di Palembang, Sumatera Selatan, dan secara resmi…